Capai 5 Juta Transaksi, Ziktalk Raih Peringkat Pertama Luniverse

Agar dapat menikmati semua fitur Ziktalk tersebut, pengguna diharuskan memiliki ZIK Token, aset kripto di aplikasi Ziktalk.

blockchainmedia
Jumat, 30 Juli 2021 | 17:49 WIB
Capai 5 Juta Transaksi, Ziktalk Raih Peringkat Pertama Luniverse
Sumber: blockchainmedia

Berdasarkan laporan tahunan Luniverse 2021 yang diterbitkan pada 26 Juli 2021 lalu, Ziktalk meraih posisi pertama di antara semua aplikasi desentralistik (dApp) Luniverse dalam kategori jumlah transaksi.

Ziktalk adalah platform media sosial dengan 650 ribu pengguna di seluruh dunia. Pengguna dapat menggunakan berbagai macam layanan dalam Ziktalk seperti berkirim pesan, melakukan panggilan video serta memberikan like dan follow untuk menghubungkan pembelajar bahasa di seluruh dunia.

Agar dapat menikmati semua fitur Ziktalk tersebut, pengguna diharuskan memiliki ZIK Token, aset kripto di aplikasi Ziktalk.

BERITA LAINNYA

TERKINI