Cekricek.id - Lima orang idol K-Pop ini dinilai lebih sukses membintangi drama Korea dibanding kan menjadi penyanyi. Ternyata mereka tidak hanya hebat menyanyi, tapi juga pintar berakting. Persaingan di industri hiburan Korea memang dikenal sangat ketat. Setiap tahunnya pasti ada saja bermunculan selebriti baru. Tidak heran hal itu menuntut para selebriti Korea untuk lebih aktif menunjukkan bakatnya di bidang lain agar bisa tetap dikenal.
Contohnya saja seperti yang dilakukan para idol K-Pop ini. Meski mengawali karier sebagai idol, mereka sejak awal telah dituntut untuk bertalenta. Lantaran hal itu, tidak heran terdapat beberapa idol K-Pop yang juga mulai terjun di dunia akting.
Bahkan para idol K-Pop pria ini dianggap cukup terkenal setelah bermain di drama. Para idol K-Pop ini dianggap lebih sukses bintangi drama, dibandingkan jadi idol. Siapa saja idol K-Pop tersebut? Yuk simak.