Siapa E. F. E. Douwes Dekker (Danurdirdja Setyabudi)?
E. F. E. Douwes Dekker atau Ernest Douwes Dekker atau dengan nama lain Danurdirdja Setyabudi adalah Adalah tokoh nasionalis Indonesia kelahiran Pasuruan, 8 Oktober 1879.
Douwes Dekker adalah veteran Perang Boer. Sebagai seorang indo ia mendapat diskriminasi sosial di Hindia Belanda.