Kisruh Muscab Lampung, Yandri Nazir dan Juwita Laporkan DPP Partai Demokrat

Ada pun dua politisi itu mantan Plt Ketua DPC Lampung Timur Yandri Nazir dan Plt Ketua DPC Pringsewu Juwita Zahara.

lampungpro
Kamis, 28 Juli 2022 | 13:54 WIB
Kisruh Muscab Lampung, Yandri Nazir dan Juwita Laporkan DPP Partai Demokrat
Sumber: lampungpro

Kisruh Muscab Lampung, Yandri Nazir dan Juwita Laporkan DPP Partai Demokrat ke Pengadilan

Mantan Plt Ketua DPC Demokrat Lampung Timur Yandri Nazir | Lampungpro.co/Dok Demokrat

Kamis, 28 Juli 2022       108 Views      Febri Arianto      POLITIK BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.co): Pasca diserahkannya Surat Keputusan (SK) Kepengurusan Ketua DPC Partai Demokrat di 15 kabupaten/kota di Lampung, dua politisi Partai Demokrat di Lampung bakal melaporkan DPP ke pengadilan negeri. Ada pun dua politisi itu mantan Plt Ketua DPC Lampung Timur Yandri Nazir dan Plt Ketua DPC Pringsewu Juwita Zahara.

Saat dikonfirmasi Lampungpro.co, Yandri Nazir mengaku kecewa atas keputusan DPP, sudah menyerahkan 15 SK tersebut. Selanjutnya, dirinya akan mengambil langkah hukum, dalam menyikapi permasalahan tersebut.


BERITA LAINNYA

TERKINI