Cara Mengetahui Saldo Asuransi Jiwasraya, Mudah dan Lengkap!

Cara mengetahui saldo asuransi Jiwasraya bisa dilakukan dengan mudah melalui situs resmi. Simak langkah-langkah selengkapnya di sini!

lifepal
Selasa, 5 April 2022 | 18:26 WIB
Cara Mengetahui Saldo Asuransi Jiwasraya, Mudah dan Lengkap!
Sumber: lifepal

Cara mengetahui saldo Asuransi Jiwasraya banyak dipertanyakan oleh nasabah. Asuransi Jiwasraya merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa keuangan khususnya asuransi jiwa dan pendidikan.

Produk yang diunggulkan adalah Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK) yang memberikan jaminan penghasilan ketika Tertanggung memasuki usia pensiun.

Namun Jiwasraya tengah terlilit kasus korupsi dan juga gagal bayar sejak bulan Oktober tahun 2018, sehingga mengakibatkan perusahaan asuransi plat merah tersebut harus direstrukturisasi agar bisa memenuhi kewajiban pada nasabah.

BERITA LAINNYA

TERKINI