Massa Minta Dishub Pamekasan Cabut Kebijakan Stiker Parkir Berlangganan

Forum Aspirasi Masyarakat Madura (Fara) minta Dinas Perhubungan Kabupaten Pamekasan (Dishub Pamekasan) untuk mencabut kebujakan stiker parkir berlangganan atau parkir gratis.

timesindonesia
Selasa, 28 Januari 2020 | 20:45 WIB
Massa Minta Dishub Pamekasan Cabut Kebijakan Stiker Parkir Berlangganan
Sumber: timesindonesia

TIMESINDONESIA – Forum Aspirasi Masyarakat Madura (Fara) minta Dinas Perhubungan Kabupaten Pamekasan (Dishub Pamekasan) untuk mencabut kebujakan stiker parkir berlangganan atau parkir gratis.

Pasalnya, masih banyak pemilik kendaraan yang berstiker parkir gratis tetap dipungut biaya sewa parkir saat parkir di sejumlah lokasi dan jalan umum.

BERITA LAINNYA

TERKINI