Polbangtan Malang Siap Cetak Ratusan Wirausahawan Muda

Politeknik Pembangunan Pertanian Malang (Polbangtan Malang) terus berinovasi dalam mencetak lulusan yang mampu menjadi wirausaha.

timesindonesia
Jumat, 9 September 2022 | 12:35 WIB
Polbangtan Malang Siap Cetak Ratusan Wirausahawan Muda
Sumber: timesindonesia

TIMESINDONESIA – Politeknik Pembangunan Pertanian Malang (Polbangtan Malang) terus berinovasi dalam mencetak lulusan yang mampu menjadi wirausaha. Sesuai dengan visi menyiapkan SDM pertanian yang profesional, mandiri, berdaya saing, dan berjiwa wirausaha, Polbangtan Malang bekerja sama dengan International Fund fo Agriculture Development (IFAD) melalui Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS) siap mencetak lulusan yang mampu berwirausaha khususnya di bidang pertanian.

Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, menegaskan pihaknya akan terus berkomitmen dalam menjaga ketahanan pangan, salah satunya melalui penumbuhan wirausaha muda pertanian (PWMP).

PWMP yang dihadirkan Kementan diharapkan bisa mencetak generasi milenial menjadi seorang petani atau mendirikan start up di bidang pertanian. Menurutnya, hal ini bukanlah sesuatu yang mustahil. Sebab, kaum milenial mulai sadar bahwa pertanian adalah tambang emas tanpa batas jangka panjang.

BERITA LAINNYA

TERKINI