Top 5 Sport: BWF Tanggapi Isu Match Fixing yang Diceritakan Taufik Hidayat

Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 27 Agustus 2021 | 10:18 WIB
Top 5 Sport: BWF Tanggapi Isu Match Fixing yang Diceritakan Taufik Hidayat
Legenda bulutangkis Indonesia, Taufik Hidayat (tengah) saat menghadiri konferensi pers Foo Kok Keong Cup 2019 di Taufik Hidayat Arena, Jakarta Timur, Kamis (12/9/2019). [Suara.com/Arief Apriadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) buka suara terkait isu match fixing atau pengaturan skor pada semifinal Asian Games 2006 Doha yang diceritakan Taufik Hidayat.

Sementara Lifter Indonesia Ni Nengah Widiasih menyumbangkan medali pertama untuk Indonesia dari cabang angkat berat Paralimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Kamis.

Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Kamis (26/8/2021) yang kami rangkum di bawah ini:

1. BWF Tanggapi Isu Match Fixing yang Diceritakan Taufik Hidayat

Mantan Atlet Bulutangkis Taufik Hidayat (kiri) meninggalkan gedung KPK seusai menjalani pemeriksaan di Jakarta, Kamis (1/8). [ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga]
Mantan Atlet Bulutangkis Taufik Hidayat (kiri) meninggalkan gedung KPK seusai menjalani pemeriksaan di Jakarta, Kamis (1/8). [ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga]

Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) buka suara terkait isu match fixing atau pengaturan skor pada semifinal Asian Games 2006 Doha yang diceritakan Taufik Hidayat.

BWF tak mengonfirmasi ataupun menyangkal kesaksian Taufik Hidayat terkait adanya potensi match fixing di Asian Games 2006.

Baca selengkapnya

2. Ni Nengah Widiasih Raih Medali Pertama untuk Indonesia di Paralimpiade Tokyo

Dokumentasi - Ni Nengah Widiasih (ANTARA/HO-NPC Indonesia)
Dokumentasi - Ni Nengah Widiasih (ANTARA/HO-NPC Indonesia)

Lifter Indonesia Ni Nengah Widiasih menyumbangkan medali pertama untuk Indonesia dari cabang angkat berat Paralimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Kamis.

Baca Juga: Ramalan Shio Sabtu 12 November 2022: Tikus jaga Rahasia, Kerbau Tepati Rencana yang Sudah Dibuat

Turun di kelas 41kg, perempuan yang akrab disapa Widi itu merebut medali perak setelah membukukan angkatan 98kg, demikian catatan resmi kompetisi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI