Sering Dikomplain, Apple Ganti Butterfly Keyboard pada MacBook?

Minggu, 28 Juli 2019 | 21:00 WIB
Sering Dikomplain, Apple Ganti Butterfly Keyboard pada MacBook?
Ilustrasi MacBook Air. (Pixabay)

Suara.com - Sering Dikomplain, Apple Ganti Butterfly Keyboard pada MacBook?

Apple dikabarkan segera mengganti mekanisme butterfly pada keyboard laptop MacBook. Hal ini diungkapkan oleh analis teknologi kenamaan Ming-Chi Kuo.

Menurut laporan Macrummors pada Minggu (28/7/2019), Apple bakal mengganti keyboard butterfly dengan scissor-switch untuk MacBook Pro 16 inci.

Sebagai informasi, desain butterfly keyboard pertama kali diperkenalkan Apple pada 2015. Mekanisme papan ketik ini dibuat agar ukuran MacBook menjadi lebih tipis ketimbang laptop lainnya.

Alih-alih merampingkan bodi laptop, butterfly keyboard justru sering dikeluhkan pengguna MacBook karena keyboard menjadi tidak berfungsi jika debu masuk ke dalam tuts.

Menanggapi komplain tersebut, Apple lantas memperbaiki desain butterfly keyboard, salah satunya dengan memberikan lapisan karet agar debu tidak bisa masuk.

Rancangan baru yang diberi nama scissor-switch keyboard ini nantinya akan menggunakan material glass fiber agar setiap tuts tidak mudah rusak.

Selain itu, biaya produksi untuk scissor-switch keyboard juga diperkirakan lebih murah jikw dibandingkan dengan butterly keyboard.

Baca Juga: Beli Bisnis Modem Intel, Apple Lepas dari Jerat Qualcomm

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI