Rules of Survival menawarkan grafis menarik dengan berbagai jenis medan yang penuh dengan senjata bervariasi.
Terdapat juga kendaraan besar untuk melintasi peta jarak jauh dengan mudah.
Dikutip dari Sportskeeda, game ini menawarkan peta baru 8 KM x 8 KM yang mengizinkan 300 pemain untuk bertarung bersama.
4. ZombsRoyale.io
Jika bosan dengan tampilan 3D dan "wajah serius", ZombsRoyale.io bisa menjadi alternatif lain.
ZombsRoyale.io merupakan game Android Arcade-Shooter dengan elemen Battle Royale.
Game Android ini menggunakan grafik 2D sederhana, kontrol mudah dan juga berbagai macam kustomisasi senjata menarik.
Itulah tadi game Android yang mirip Free Fire dengan kualitas bagus sehingga bikin nagih untuk dimainkan, tertarik mencobanya?
Baca Juga: Solo Rank Free Fire? Perhatikan 7 Tips Berikut Ini