Bantu Evakuasi Kucing Terjebak Banjir di Kalsel, Warganet Ini Tuai Pujian

Kamis, 21 Januari 2021 | 12:00 WIB
Bantu Evakuasi Kucing Terjebak Banjir di Kalsel, Warganet Ini Tuai Pujian
Banjir Kalimantan Selatan (BPBD)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Terima kasih untuk semuanya yang udah menolong kucing-kucing di saat kebanjiran seperti sekarang ini. Semoga banjirnya cepat surut," tulis akun @fatimahshakilakai.

Penyelamatan kucing di tengah banjir Kalsel. [TikTok]
Penyelamatan kucing di tengah banjir Kalsel. [TikTok]

"Sedih banget kalau liat kucing kedinginan, kelaperan gitu, sampe matanya berkaca-kaca, nangis gitu," komentar @echimedina.

"Jujur setiap ada bencana alam di Indonesia yang paling gue pikirin banget itu nasib hewan yang ada di sana terutama kucing dan anjing," ungkap @ellpras_.

"Makasih ya kak udah bantu kucing-kucing ini. Semoga kakak dan yang lainnya sehat terus aamiin," tambah @syafiaputryalzazerah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI