Demi Lindungi Bumi, NASA Simulasi Asteroid Menghantam Planet

Selasa, 27 April 2021 | 13:57 WIB
Demi Lindungi Bumi, NASA Simulasi Asteroid Menghantam Planet
Ilustrasi asteroid yang melintasi Bumi (pixabay.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski begitu, simulasi tersebut akan menjadi pendahulu yang berharga bagi peluncuran Double Asteroid Redirection Test (DART) NASA, yang merupakan uji pertama teknologi defleksi asteroid.

DART akan diluncurkan akhir tahun ini dengan memanfaatkan dampak asteroid Dimorphos pada 2022.

Double Asteroid Redirection Test (DART). [NASA]
Double Asteroid Redirection Test (DART). [NASA]

Data yang dikembalikan dari uji dampak Dimorphos akan membantu para ilmuwan lebih memahami cara yang dapat lakukan untuk mengurangi NEO yang berpotensi berbahaya yang ditemukan di masa depan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI