NASA Gagal Perbaiki Teleskop Hubble, Akhir dari Masa Pakainya?

Rabu, 23 Juni 2021 | 06:35 WIB
NASA Gagal Perbaiki Teleskop Hubble, Akhir dari Masa Pakainya?
Teleskop Hubble. [Hubblesite.org]

Tapi, badan antariksa sedang bekerja untuk menemukan solusi terbaik.

James Webb Space Telescope. [NASA}
James Webb Space Telescope. [NASA}

Teleskop Luar Angkasa Hubble saat ini beroperasi di orbit rendah Bumi 340 mil dengan kecepatan 17.000 mil per jam.

Rencananya, akan digantikan oleh James Webb Space Telescope pada Oktober mendatang.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI