![Fitur baru WhatsApp edit foto. [Android Police]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/15/17818-fitur-baru-whatsapp-edit-foto.jpg)
Mereka tak perlu lagi menggunakan aplikasi terpisah untuk mengedit gambar sebelum mengirimnya ke pihak penerima pesan.
Meski begitu, fitur ini masih belum diluncurkan untuk semua pengguna.
Disebutkan bahwa WhatsApp akan menggulirkan fitur ini secara bertahap.