- Skala utama di bagian atas garis horizontal berada di angka 6 mm
- Skala utama pada bagian bawah garis horizontal berada di angka 0,5 mm
- Skala nonius ada di angka 0,44 mm
- Jadi, jika ketiga angka pada pengukuran mikrometer sekrup tersebut digabungkan maka 6 + 0,5 + 0,44 = 6,94 mm
Seperti itulah penjelasan tentang mikrometer sekrup. Mulai dari cara menggunakan hingga cara membaca mikrometer sekrup. Selamat belajar.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri