Untuk penyediaan anggaran, Johnny menjelaskan pembangunan BTS ini dilakukan melalui bauran pembiayaan. Mulai dari dana universal service obligation, dana rupiah murni APBN 2021, dan dana penerimaan negara bukan pajak sektor Kominfo.
"Tapi kita pastikan 4200 BTS akan selesai di akhir 2021, karena memang sudah dikontrakkan," jelasnya.