Mau Main Barbar, 5 Hero Mobile Legends Bisa Diandalkan

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 29 Desember 2021 | 15:52 WIB
Mau Main Barbar, 5 Hero Mobile Legends Bisa Diandalkan
Mobile Legends : Bang Bang. (Dok : MLBB)

Suara.com - Mobile Legends menjadi salah satu game yang punya jutaan penggemar. Dari jutaan gamer ini, tentu akan ditemukan berbagai macam gaya permainan yang unik-unik.

Kebanyakan profesional tentu akan memilih bermain rapi. Mereka menyusun taktik dari awal agar bisa memenangkan pertempuran.

Akan tetapi, tidak sedikit pula orang suka dengan gaya permainan barbar. Apalagi buat para gamer yang tidak sabaran.

Namun tahukah kamu, bermain barbar juga bukan sembarangan. Kamu tetap dituntut memiliki strategi yang jitu.

Salah satu yang perlu kamu pertimbangkan sebelum memutuskan bermain barbar adalah memilih hero yang tepat.

Sebab tidak semua hero di Mobile Legends bisa mengikuti cara bermain barbar kamu.

Thamuz Mobile Legends. (Moonton)
Thamuz Mobile Legends. (Moonton)

Nah, kalau kamu masih kebingungan dengan hero yang cocok dengan gaya permainan barbar, berikut rekomendasinya buat kamu.

1. Thamuz

Hero yang bisa kamu gunakan dengan gaya permainan barbar adalah Thamuz.

Baca Juga: Pemburu Victory Segera Klaim, Kode Redeem ML 29 Desember 2021

Kamu bisa mengandalkan kekuatan Thamuz, bahkan ketika 1v1. Thamuz juga sangat berguna saat teamfight karena mempunyai true damage yang besar.

Jangan lupa, durabilitas hero yang satu ini sangatlah tinggi sehingga cocok dijadikan samsak.

2. Dyrroth

Dyrroth merupakan hero yang memang jarang terlihat di turnamen besar. Hal tersebut karena hero yang satu ini sangatlah barbar.

Oleh sebab itu, Dyrroth biasanya sering digunakan oleh gamer semipro yang suka banget dengan gaya permainan agresif dan "hajar terus".

3. Ruby

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI