Di bawahnya ada Safari Apple dengan persentase 9,84 persen, Microsoft Edge 9,54 persen, dan Mozilla Firefox 9,18 persen.
Menariknya adalah Edge berhasil mempertahankan keunggulannya atas Firefox.
Edge sendiri sukses menyalip browser Mozilla sejak dua tahun lalu.
Sementara untuk kategori browser mobile (smartphone), Google Chrome juga yang tertinggi dengan pangsa pasar 62,06 persen.
Posisi kedua ditempati Safari Apple dengan 26,71 persen.
![Penggunaan browser Januari YoY. [Gizchina]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/02/28/16097-penggunaan-browser-januari-yoy.jpg)
Adapun posisi tiga hingga lima ditempati Samsung Internet dengan 5,26 persen, Opera 1,89 persen, dan UC Browser 1,57 persen.