Tidak adanya transparansi tentu dinilai mengecewakan.
Ini juga bukan kasus pertama kali yang dialami Xiaomi. Sebelumnya Anandtech menguji Xiaomi 11T Pro tahun lalu dan memperoleh masalah serupa.
![Samsung Galaxy S22 Series. [Samsung Indonesia]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/02/10/70362-samsung-galaxy-s22-series.jpg)
Beberapa waktu lalu, Samsung Galaxy S22 juga ramai dilaporkan telah membatasi kinerja aplikasinya di Geekbench.
Alhasil, platform itu menghapus empat ponsel flagship yang terakhir dikeluarkan Samsung.