Cara Tambahkan Fingerprint di Infinix Note 12 Pro

Jum'at, 04 November 2022 | 06:00 WIB
Cara Tambahkan Fingerprint di Infinix Note 12 Pro
Infinix Note 12 Pro. [Dok Infinix]

Suara.com - Sidik jari atau fingerprint merupakan salah satu fitur keamanan yang tersedia dalam Infinix Note 12 Pro. Pengguna dapat mengatur fingerprint untuk membuka layar ponsel. Cara tambahkan fingerprint di Infinix Note 12 Pro sangat mudah.

Dengan menambahkan fingerprint pada Infinix Note 12 Pro, pengguna mendapatkan tambahan lapisan keamanan selain password atau pola.

Dilansir dari Latest Mobile Faq pada Jumat (4/11/2022), berikut ini cara tambahkan fingerprint di Infinix Note 12 Pro:

Ilustrasi in-display fingerprint (pemindai sidik jari di bawah layar). [Shutterstock]
Ilustrasi fingerprint di smartphone. [Shutterstock]
  • Buka Pengaturan di Infinix Note 12 Pro.
  • Gulir ke bawah dan pilih menu Keamanan dan Sidik Jari.
  • Klik Pengaturan.
  • Pilih Manajemen Sidik Jari.
  • Pilih metode keamanan kedua, misalnya Pola.
  • Tentukan pola yang ingin digunakan dan gambar ulang pola.
  • Klik Berikutnya.
  • Pilih opsi tentang notifikasi di layar terkunci.
  • Klik Buat dan tambahkan sidik jari pengguna dengan mengikuti instruksi di layar.

Jika pengguna mengetahui cara tambahkan fingerprint di Infinix Note 12 Pro, ponsel pengguna tidak akan dapat diakses atau dibuka oleh orang lain karena layar smartphone hanya bisa terbuka oleh sidik jari pengguna.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI