Perbandingan Realme 10 Pro Plus 5G vs Vivo V23 5G, Pilih yang Mana?

Selasa, 17 Januari 2023 | 07:42 WIB
Perbandingan Realme 10 Pro Plus 5G vs Vivo V23 5G, Pilih yang Mana?
Vivo V23 5G. [Dok Vivo India]

Suara.com - Perbandingan Realme 10 Pro Plus 5G vs Vivo V23 5G memang menarik untuk dikulik. Pengguna juga dapat membandingkan kelebihan dan kekurangan serta harga kedua perangkat tersebut.

Realme 10 Pro Plus 5G menawarkan panel layar 6,7 inci dengan desain bezel-less yang menampung kamera punch-hole di bagian depannya. Display smartphone ini memiliki kecepatan refresh 120Hz.

Di sisi lain, Vivo V23 5G pun memiliki desain bezel-less namun dengan ukuran layar yang lebih kecil, yaitu sebesar 6,44 inci. Gawai ini menawarkan kecepatan refresh 90Hz.

Bagi pengguna yang ingin mengetahui lebih lengkap spesifikasi dan perbandingan Realme 10 Pro Plus 5G dan Vivo V23 5G, berikut ini detail perbandingan kedua perangkat yang telah dirangkum:

Realme 10 Pro Plus 5G

  • Layar: AMOLED 6,7 inci, refresh rate 120 Hz
  • Dimensi: 161.5 x 73.9 x 7.8 mm
  • Bobot: 173 gram
  • Chipset: Dimensity 920
  • GPU: Mali-G68
  • RAM: 8/12 GB
  • Penyimpanan: 128/256GB
  • Kamera belakang: 108MP + 8MP + 2MP
  • Kamera depan: 16MP
  • Baterai: 5000 mAh, fast charging 67W
  • OS: Android 13, realme UI 4.0
  • Harga: Rp 5.999.000 (8/128GB) dan Rp 6.999.000 (12/256GB)

Vivo V23 5G

Vivo V23 5G akan diluncurkan di Indonesia pada Selasa (25/1/2022). [Dok Vivo India]
Vivo V23 5G akan diluncurkan di Indonesia pada Selasa (25/1/2022). [Dok Vivo India]
  • Layar: AMOLED 6,44 inci
  • Dimensi: 157,20x72,42x7,55 mm
  • Bobot: 179 gram
  • Chipset: Mediatek Dimensity 920
  • RAM: 8GB
  • Penyimpanan: 128GB
  • Kamera belakang: 64MP + 8MP + 2MP
  • Kamera depan: 50MP + 8MP
  • OS: Android 12, Funtouch OS 12
  • Baterai: 4200 mAh, pengisian daya cepat 44W
  • Harga: Rp 5.999.000

Itulah perbandingan Realme 10 Pro Plus 5G vs Vivo V23 5G. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan yang bisa dijadikan pertimbangan pengguna, tergantung pada kebutuhan dan budget. (Pasha Aiga Wilkins)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI