Kode GTA PS2 Darah Panjang dan Lainnya Terbaru 2023

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 24 Mei 2023 | 07:05 WIB
Kode GTA PS2 Darah Panjang dan Lainnya Terbaru 2023
Kode GTA PS2 Darah Panjang dan Lainnya Terbaru 2023. (Rockstars Games)

Suara.com - Grand Theft Auto (GTA) adalah salah satu seri permainan video paling populer di dunia, dan versi PlayStation 2 (PS2) telah menjadi favorit bagi banyak gamer. Apakah kalian sudah tahu kode GTA PS2 darah panjang dan cheat lainnya?

Berikut kode GTA PS2 darah panjang dan cheat-cheat lain. Dalam permainan GTA, pemain dapat menjelajahi dunia terbuka yang luas dan melakukan berbagai tindakan kriminal. 

Dirilis pada tahun 2004, GTA San Andreas menjadi permainan yang seru untuk dimainkan dan menjadi bahan untuk nostalgia jika dimainkan saat ini. Hal yang membuat permainan ini menjadi lebih seru, adalah kode cheat yang bisa digunakan.

Salah satu kode cheat PS2 yang terkenal adalah "Darah Panjang" atau "Health Cheat" yang memberikan pemain kekebalan dan kekuatan ekstra. Untuk bisa menghindari tembakan dan pukulan dari karakter lainnya, kamu bisa menggunakan kode cheat berikut ini:

- Darah tak terbatas: atas, X, kanan, kiri, kanan, R1, kanan, bawah, atas, segitiga.

- Darah penuh, dan armor penuh: R1, R2, L1, X, kiri, bawah, kanan, atas, kiri, bawah, kanan, atas.

Selain kode darah panjang, kamu juga bisa mengetahui kode lainnya untuk membuat permainan menjadi lebih menyenangkan. Berikut ini daftar cheat yang bisa kamu gunakan di GTA San Andreas yang ada di PS2.

Cheat GTA PS2 Kendaraan

- Mobil orang kaya: R2, atas, L2, kiri, kiri, R1, L1, bulat, kanan

Baca Juga: Kode GTA PS2 Lengkap: Cheat Badan Kekar, Parasut hingga Membidik sambil Mengemudi

- Tanker: R1, atas, kiri, kanan, R2, atas, kanan, kotak, kanan, L2, L1, L1

- Mobil romero: Bawah, R2, bawah, R1, L2, kiri, R1, L1, kiri, kanan

- Doomsday: L2, kanan, L1, segitiga, kanan, kanan, R1, L1, kanan, L1, L1, L1

- Truk sampah: Bulat, R1, bulat, R1, kiri, kiri, R1, L1, bulat, kanan

- Motor roda empat: Kiri, kiri, bawah, bawah, atas, atas, kotak, bulat, segitiga, R1, R2

- Perahu amfibi: Segitiga, segitiga, kotak, bulat, X, L1, L2, bawah, bawah

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI