Targetkan Pasar Baru, Aukey Hadirkan Flagship Island Booth Pertama di Asia Tenggara

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 31 Januari 2024 | 13:28 WIB
Targetkan Pasar Baru, Aukey Hadirkan Flagship Island Booth Pertama di Asia Tenggara
Aukey Flagship Island Booth hadir di Bandung, belum lama ini. [Datascrip]

Suara.com - AUKEY melalui PT Datascrip sebagai authorised distributor-nya di Indonesia membuka “Flagship Island Booth” di Istana BEC 2 Bandung, belum lama ini.

Booth ini diklaim merupakan yang pertama di Asia Tenggara.

Tersedia berbagai produk dari AUKEY, mulai produk pengisian daya, aksesori gadget, smart watch, hingga perangkat audio nirkabel dengan kualitas terbaik.
 
"Langkah ini kami lakukan untuk mencakup pangsa pasar yang lebih luas dan menumbuhkan brand awareness AUKEY di Indonesia," ujar Bobby Ivan – Senior Division Manager PT Datascrip.

Pihaknya optimis dengan hadirnya produk-produk AUKEY di Bandung dapat menjadi pilihan warga setempat untuk mendapatkan pengalaman terbaik dengan perangkat komputer dan gadget dari AUKEY.

"Ke depan kami akan menghadirkan Flagship Island Booth di kota-kota lainnya untuk menjangkau kebutuhan perangkat komputer dan gadget di Indonesia,” ujar Efendi Naftali – AUKEY Country Manager Indonesia.

Aukey Flagship Island Booth hadir di Bandung, belum lama ini. [Datascrip]
Aukey Flagship Island Booth hadir di Bandung, belum lama ini. [Datascrip]

Dalam hal pengelolaan ”Flagship Island Booth” ini, AUKEY dan PT Datascrip menunjuk Goal Mobile Indonesia, sebuah perusahaan holding yang menaungi beberapa toko gadget & elektronik di kota Bandung.

”Semoga kerja sama ini mampu menumbuhkan pangsa pasar baru di kota Bandung,” ujar Steven - Owner Goal Mobile Indonesia.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI