5 Cara Mendapatkan MVP di Mobile Legends, Jago Ngekill

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 17 April 2024 | 13:24 WIB
5 Cara Mendapatkan MVP di Mobile Legends, Jago Ngekill
Mobile Legends

Suara.com - Menjadi MVP di Mobile Legends adalah impian banyak orang dan ada beberapa cara buat gamers untuk mendapatkan gelar bergengsi tersebut.

Buat gamers yang belum tahu, MVP adalah gelar yang diberikan kepada pemain yang memiliki statistik terbaik dalam sebuah permainan.

MVP tidak hanya akan memberikan pengalaman dan BP lebih banyak tapi bisa memberikan 10 medal untuk membuka golden chest.

Baca Juga: Hero Tebal yang Gak Berdaya Saat Ketemu Diggie, Auto Tumbang Sia-sia!

MVP yang merupakan singkata Most Valuable Player atau paling berpengaruh dalam permaianan Mobile Legends.

Berikut lima cara mendapatkan gelar MVP di Mobile Legends:

1. Kill sebanyak-banyaknya

Gamers perlu mengumpulkan poin untuk kill sebanyak-banyaknya.

Aplikasi game Mobile Legends di sebuah ponsel pintar. [Shutterstock]
Aplikasi game Mobile Legends di sebuah ponsel pintar. [Shutterstock]

Untuk itu, gamers perlu memaksimalkan perlawanan dalam membunuh lawan dengan kemampuan hero yang dimiliki.

Baca Juga: Hero Tebal yang Gak Berdaya Saat Ketemu Diggie, Auto Tumbang Sia-sia!

Disarankan untuk menyimpan skill pada serangan terakhir.

Hero Assassin bisa menjadi pilihan untuk memiliki damage yang besar.

Selain itu, cobalah mendapatkan combo kill seperti triple kill, savage, dan maniac.

Baca Juga: Sesumbar Mampu Lampaui 99 Persen Pemain MLBB, Ini 3 Hero Andalan Timothy Ronald

Strategi itu bakal bikin selangkah lebih dekat dengan gelar MVP.

2. Hancurkan turret lawan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI