Sebelum Terizla menyerang X Borg, tentu HP yang dimilikinya sudah tipis karena diserang dengan skill satu X Borg secara terus menerus.
Alhasil, Terizla akan mengurungkan niat mengejar X Borg.
3. Lapu Lapu
Lapu Lapu akan lebih baik daripada layang-layang Terizla yang sangat lambat.
Lewat kombo keluar-masuk, Lapu Lapu sangat mampu menghukum Terizla di waktu dan momen yang tepat.
Lapu Lapu merupakan hero kuat di exp lane.
Dia memiliki skill yang cukup lengkap, mulai dari serangan jarak jauh hingga ultimate yang memberikan demage besar.
Jika menggunakan Lapu Lapu untuk melawan Terizla dijamin Exp Lane player akan terjaga secara utuh.
4. Dyrroth
Baca Juga: 5 Item Wajib User Tank di Mobile Legends, Defense Makin Sulit Ditembus
![Hero Mobilee Legends - Dyrroth. [Moonton]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/04/09/55835-hero-mobilee-legends-dyrroth.jpg)
Hero Fighter ini dapat membocorkan pertahanan lawan.