Trump Kembali Tunda Blokir TikTok, Dikasih Waktu 75 Hari

Dicky Prastya Suara.Com
Minggu, 06 April 2025 | 15:11 WIB
Trump Kembali Tunda Blokir TikTok, Dikasih Waktu 75 Hari
ilustrasi tiktok (Photo by Mourizal Zativa/Unsplash)

Padahal dalam regulasi itu, toko aplikasi Apple dan Google maupun penyedia layanan bisa terancam dihukum jika masih menyediakan TikTok untuk pengguna di AS. Tapi perintah eksekutif Trump meminta Jaksa Agung untuk tidak menindaknya.

TikTok sempat diblokir di AS

Sehari sebelum Undang-Undang itu berlaku, Apple dan Google sebenarnya sudah menghapus TikTok dari App Store maupun Play Store. Tapi platform video pendek itu kembali muncul keesokan harinya setelah Trump menandatangani Perintah Eksekutif.

Per Februari 2025, TikTok masih bisa diunduh di Google Play Store dan Apple App Store oleh warga Amerika Serikat.

Buntut undang-undang itu, beberapa perusahaan lokal seperti Oracle dan AppLovin mengaku tertarik untuk membeli TikTok. Perusahaan teknologi raksasa seperti Amazon juga mengajukan tawaran di detik-detik akhir untuk mengakuisisi TikTok.

Ada pula kelompok konsorsium AS yang mencakup Andreessen Horowitz, Blackstone, dan firma modal swasta lainnya, untuk memiliki sekitar setengah dari operasi TikTok di AS.

Miliarder Frank McCourt dan konsorsium Project Liberty miliknya juga tertarik untuk mengakuisisi operasi TikTok di AS. Lalu pada bulan Maret 2025, Alexis Ohanian selaku pendiri Reddit mendukung inisiatif tersebut.

Perusahaan rintisan (startup) Perplexity juga mengusulkan kesepakatan di mana perusahaan tersebut akan bergabung dengan operasi TikTok di AS. 

Baca Juga: Penjualan Nintendo Switch 2 Ditunda Gegara Tarif Impor Donald Trump

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI