3. Lineage 2 Revolution
Bagi pecinta game, Lineage 2 Revolution adalah aplikasi yang memungkinkan pengguna menghasilkan uang lewat transaksi jual beli item dalam game. Item langka memiliki nilai jual tinggi, sehingga jika kamu sering bermain dan mendapatkan item tersebut, penghasilanmu dari aplikasi ini bisa cukup menjanjikan.
4. Fun Crush
Fun Crush adalah game seru yang memberikan hadiah koin untuk setiap level yang diselesaikan. Koin tersebut bisa kamu tukar dengan saldo DANA dengan mudah. Aplikasi ini sangat cocok untuk kamu yang menyukai game-game ringan.
5. TikTok
Tidak hanya sebagai platform hiburan, TikTok juga dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan uang. Kamu bisa menjadi influencer, mengikuti program TikTok Affiliate, atau mendapatkan donasi virtual saat live streaming. Kamu bisa menarik semua penghasilan tersebut melalui saldo DANA dengan mudah.
6. XWorld
XWorld menyuguhkan game seru bertema alam semesta yang bakal bikin kamu ketagihan. Hadiah dari game ini dapat langsung kamu cairkan ke saldo DANA tanpa biaya apapun.
Aplikasi ini sangat direkomendasikan bagi yang suka eksplorasi game sekaligus mendapatkan penghasilan tambahan.
Baca Juga: Link Saldo DANA Kaget Terbaru Buat Bayar Paket Internet, Bisa Hemat Pengeluaran!
7. Top Rich