5 Rekomendasi Smartwatch untuk Sepedaan, Dilengkapi GPS dan Baterai Awet

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Selasa, 13 Januari 2026 | 10:54 WIB
5 Rekomendasi Smartwatch untuk Sepedaan, Dilengkapi GPS dan Baterai Awet
Ilustrasi olahraga sepeda (Freepik)

5. Suunto 9

5 rekomendasi smartwatch untuk sepedaan
5 rekomendasi smartwatch untuk sepedaan

Untuk Anda yang sudah berpengalaman bersepeda, mungkin nama produk Suunto 9 bukan bukan jadi hal yang asing. Lengkap, berkualitas, dan nyaman digunakan, produk ini dijual pada kisaran Rp7.700.000-an per unit.

Dengan harga demikian tentu fitur yang disematkan juga sangat lengkap. Anda dapat memperoleh banyak informasi dari jam tangan pintar ini, sehingga selaras dengan tujuan Anda selama bersepeda.

Itu tadi 5 rekomendasi smartwatch untuk sepedaan yang bisa diberikan di artikel ini. Semoga menjadi artikel yang bermanfaat!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI