Baca 10 detik
- Redmi Turbo 5 rilis di China pada 29 Januari 2026 mendatang.
- Keunggulan utama terletak pada baterai jumbo berkapasitas 7.560 mAh.
- Performa mengandalkan chipset Dimensity 8500-Ultra dengan harga diprediksi sekitar Rp4,8 Juta.
Secara visual, Redmi Turbo 5 tampil premium dengan bingkai logam dan panel belakang kaca 2.5D.
Pengalaman visual pengguna bakal dimanjakan oleh layar OLED seluas 6,59 inci dengan resolusi 1,5K yang tajam dan responsif.
Salah satu kejutan terbesarnya adalah klaim ketahanan debu dan air yang luar biasa dengan rating IP66, IP68, hingga IP69K.