Brasil vs Jerman Tanpa Keberadaan Pemain Brasil

Sabtu, 12 Juli 2014 | 04:49 WIB

Suara.com - Kekalahan telak sekaligus memalukan tuan rumah Brasil dari Jerman, dengan skor 1-7 di semifinal Piala Dunia (PD) 2014, Selasa (8/7/2014) lalu, menimbulkan gelombang komentar, perbincangan, hingga "follow up" di internet.

Beberapa di antaranya tergolong menarik, unik, bahkan mungkin berlebihan. Mulai dari ramainya perbincangan di Twitter dan media sosial lain, meme kekalahan Brasil, hingga unggahan bertubi-tubi video highlight pertandingan itu di situs porno dengan topik "Brasil diperkosa Jerman".

Salah satu yang juga cukup menarik adalah sebuah video editan dari highlight pertandingan tersebut. Di video ini, Jerman tampak bermain tanpa sosok lawannya yaitu para pemain Brasil, yang seakan "memberi jawaban" kenapa Jerman bisa membuat gol sedemikian bayak. Diunggah sejak 9 Juli, hingga Sabtu (12/7) dini hari WIB, video ini sudah dilihat lebih dari 1 juta kali. [Youtube/Zebra Kamikaze]

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI