VIDEO: Diganggu Saat Nyanyi, Perempuan Ini Amuk Anaknya

Ardi Mandiri Suara.Com
Rabu, 14 Januari 2015 | 12:43 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Perempuan ini, awalnya, tampil sangat manis, sambil merekam dirinya bernyanyi dalam kamera iPhone.

Tapi, aksi manis itu berubah seketika begitu sang anak datang menghampiri. Ya, perempuan itu langsung mengamuk, memaki, dan mengusir anaknya yang dianggap sebagai pengganggu. Sungguh keterlaluan. (TrendingTodays05/ Youtube)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI