Ini Daftar Smartphone yang Tak Bisa Akses WhatsApp Mulai 2021

Rinaldi Aban Suara.Com
Sabtu, 19 Desember 2020 | 20:00 WIB
whatsapp (shutterstock)

Suara.com - Menurut rencana, di tahun 2021 mendatang, WhatsApp akan menghentikan dukungan layanan di beberapa smartphone. Aturan baru WhatsApp ini tidak hanya berlaku untuk perangkat Android, aturan ini juga berlaku untuk perangkat iOS.

Keputusan ini terkait dengan sistem operasi yang digunakan pada perangkat Android maupun iOS. Siap-siap, ini deretan smartphone yang tidak bisa akses WhatsApp di tahun 2021.Selengkapnya dalam video di atas.

Creative/Video Editor: Ade Dianti/Andika Bagus

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI