Minta Maaf Sampai Sujud dan Nangis Histeris, Emak-Emak Penghina Dewi Perssik Malah Kena Semprot

Rabu, 30 November 2022 | 09:30 WIB
Momen pertemuan pelaku penghinaan, Winarsih, dengan ibu Dewi Perssik, Sri Muna di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Selasa (29/11/2022) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

Suara.com - Usaha Winarsih agar lepas dari jerat hukum usai menghina Dewi Perssik terus dilakukan. Kini, dia minta maaf pada ibunda Dewi, Sri Muna, saat bertemu di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Selasa (29/11/2022).

"Saya minta maaf bu yang sebesar-besarnya, saya juga minta maaf sama adik Dewi," kata Winarsih dengan nada lirih. Sri Muna yang tak terima dengan cara Winarsih minta maaf langsung menegur yang bersangkutan untuk bicara lebih lantang.

"Yang lantang dong, kayak sampeyan kalau ngomong itu," ujar Sri Muna. Winarsih kemudian mengikuti permintaan Sri Muna dengan berbicara lebih lantang. Ia mengakui kesalahan atas sebutan pelacur ke Dewi Perssik hingga iri pada Lesti Kejora. "Semua perkataan saya tentang adik Dewi Perssik itu semua tidak benar. Dewi Perssik orang baik," ujar Winarsih.

Winarsih kemudian menangis histeris sambil bersujud di depan Sri Muna agar aksinya menghina Dewi Perssik diampuni.

Video Editor: Ariskha Ridhal Ikhrom

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI