Virgoun Cabut Talak Cerai, Inara Rusli Pilih Tak Bersuara, Kenapa?

Rabu, 17 Mei 2023 | 14:45 WIB
Istri Virgoun, Inara Rusli bersama tim pengacara hadiri sidang perceraiannya di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (17/5/2023) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

Suara.com - Inara Rusli tetap tidak bersuara usai menghadiri sidang cerai perdana dengan Virgoun di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (17/5/2023). Sama seperti ketika datang, ia sempat berusaha menghindari awak media agar tidak perlu memberi keterangan soal pencabutan gugatan cerai sang musisi.

Komentar cuma datang dari tim kuasa hukum Inara Rusli yang dipimpin Arjana Bagaskara. Mereka mengaku bingung dengan sikap Virgoun.

"Awalnya digugat cerai, terus tiba-tiba dicabut, ya seperti apa? Serius enggak sih mereka?," ujar Arjana Bagaskara.

Apalagi, alasan Virgoun mencabut permohonan talak cerai cuma karena didasari keinginan meminta hak asuh anak secara penuh.

 "Keluarga Sudah Berembuk...' "Secara hukum Indonesia, semua hak asuh anak jatuh ke ibu. Apalagi ini di bawah umur," kata Arjana Bagaskara.

Namun karena hakim sudah mengabulkan pencabutan permohonan talak cerai Virgoun, Inara Rusli selaku tergugat tidak bisa berbuat banyak. Ia memilih pasrah mengikuti keinginan sang suami.

Video Editor: Welly

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI