Denise Chariesta Sindir Richard Lee Gegara Tidak Dibantu: Gue Mesti Jadi Janda Dulu Kali Ya?

Kamis, 13 Juli 2023 | 08:00 WIB
Denise Chariesta ditemui di kediamannya di kawasan Rawa Barat, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (6/7/2023). Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

Suara.com - Denise Chariesta belakangan ini menuai sorotan publik karena aksinya yang melakukan open donasi untuk persalinan sang anak yang tengah dikandungnya. Seperti yang diketahui, Denise saat ini sedang hamil anak dari kekasihnya yang bernama, JK.

Bukannya menemani Denise, namun JK dikabarkan tidak mau bertanggung jawab atas kehamilan Denis. Maka dari itu, selebgram tersebut open donasi untuk biaya persalinannya lantaran tidak dibantu oleh sang kekasih.

Terbaru, Denise tampak kesal karena tidak dibantu oleh rekan-rekan artis yang dikenalnya. Ia bahkan menyinggung Uya Kuya dan dr Richard Lee yang sama sekali tidak memberi donasi untuk biaya persalinannya pada November 2023 mendatang.

Melalui kanal YouTubenya, Denise menyebut seharusnya Uya Kuya memberikan uangnya kepada dirinya daripada ke orang lain yang tidak dikenal.

"Temen-temen gua yang kaya-kaya, yang katanya artis-artis itu kayak misalkan Uya Kuya, apa segala macem bantuin orang nggak dikenal buat pencitraan, mending tolongin gue yang lu kenal," ucap Denise Chariesta dikutip pada Rabu (12/7/2023).

Ia juga menyeret nama dr Richard Lee yang belakangan ini terkenal sebagai 'penyelamat janda'. Denise menyebut apakah dirinya harus menjadi janda terlebih dulu agar dibantu oleh sang dokter.

Video Editor: Galih Fajar

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI