Lucinta Luna Tutup Akun Instagram Imbas Dibully dan Rahasia Transgendernya Kerap Diviralkan

Rinaldi Aban Suara.Com
Kamis, 24 Agustus 2023 | 19:20 WIB
Lucinta Luna dan Alan (Instagram/lucintaluna_manjalita)

Suara.com - Lucinta Luna ngamuk kepada haters yang kerap mengumbar rahasianya ke banyak orang dan menggunakannya sebagai bahan hinaan serta bully-an.

Akibat hal itu, Lucinta Luna alami gangguan mental hingga menutup akun Instagram-nya untuk sementara waktu.

"Semua orang punya rahasia dan gak mungkin gue speak up ke seluruh dunia. Kita semua umat beragama, selalu saling merangkul bukan orang yang gak sempurna kayak gue seenaknya lu injak-injak," tulis Lucinta Luna di unggahan Instagram pada Selasa (22/8/2023).

"Tapi kenyataannya, kalian para haters selalu dan selalu beri tahu rahasia ke semua orang. Puas, puas, untungnya apa?" imbuhnya.

Lucinta Luna juga geram karena kedua orang tuanya ikut terseret dan dikutuk oleh para haters tersebut.

"Kemudian mereka menggunakannya untuk melawanku, hina aku, bully aku, injak-injak aku, mengutuk almarhum ayah ibuku yang sudah meninggal? Puas," lanjutnya. SImak video lengkapnya!

Voice Over/Video Editor : Widy/Zay

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI