Jelang Fan Meeting di Jakarta, Lee Junho 2PM Sapa Fans Pakai Bahasa Indonesia

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 08 November 2023 | 08:00 WIB
Lee Junho 2PM (soompi.com)

Suara.com - Aktor asal Korea Selatan, Lee Junho menyapa fans Indonesia menjelang pegelaran fan meeting perdananya di Jakarta.

Video sapaan sang aktor ini diunggah oleh Mecima Pro selaku pihak promotor di Instagram belum lama ini.

"Apa kabar? Halo, saya Lee Junho," kata Lee Junho mengawali.

Personel 2PM ini mengaku tidak sabar berjumpa dengan penggemar Tanah Air.

"Akhirnya, saya akan kembali untuk berjumpa dengan fans di Indonesia. Acara akan berlangsung pada tanggal 25 November 2023 di ICE BSD City," ucap Lee Junho.

"Ayo kita bertemu dan bersenang-senang bersama," sambungnya lagi.

Tak cuma itu, bintang drama The Red Sleeve ini juga meminta fans buat tetap menjaga kesehatannya agar bisa datang ke acaranya dalam keadaan prima. Simak videonya.

VO/Video Editor:Humaira/Vila

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI