Resmi Dibuka, Planetmoto Hadirkan Motor Bekas Berkualitas

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 10 Juli 2024 | 10:00 WIB
Planetmoto Bintara di Bekasi diresmikan pada 6 Juli 2024. (Adit/ Suara.com)

Suara.com - Dealer motor seken Planetmoto resmi beroperasi di Bintara, Bekasi pada Sabtu (6/7/2024). Tak sekedar menjual motor bekas, Planetmoto juga melakukan rekondisi sehingga produk yang ditawarkan memiliki kualitas mumpuni.

Selain itu ada juga garansi dan servis gratis untuk para konsumen selama satu tahun atau 5000 km untuk motor yang dibeli.

Marketing Officer Planetmoto, Jaka mengatakan Planetmoto merupakan unit usaha dari Planet Ban, yang fokus pada penjualan motor seken.

"Berdirinya Planetmoto tidak bisa dilepaskan dari Planet Ban. Planetmoto berdiri sebagai ekspansi bisnis atau cabang bisnis dari Planet Ban," terang Jaka kepada Suara.com. Selengkapnya, simak video di atas.

Videografer/ Video Editor: Adit/ Jay

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI