Beban Utang Segunung, Waskita Perlu 17 Tahun Untuk Bisa Lunas

Rabu, 20 Maret 2024 | 14:25 WIB
Beban Utang Segunung, Waskita Perlu 17 Tahun Untuk Bisa Lunas
Direktur Utama Waskita Karya Muhammad Hanagroho mengatakan, jumlah utang perbankan mencapai hampir Rp26,3 triliun, penjaminan KMK Rp5,2 triliun dan obligasi non penjaminan Rp4,7 triliun.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun demikian, sejauh ini proses restrukturisasi utang Waskita Karya berjalan dengan baik. Pihak Bank Mandiri akan terus mengawasi serta melaksanakan evaluasi ketat terhadap berjalannya proses restrukturisasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI