City Gagal Petik Kemenangan, Pep Belum Lempar Handuk

Syaiful Rachman Suara.Com
Minggu, 22 Januari 2017 | 18:04 WIB
City Gagal Petik Kemenangan, Pep Belum Lempar Handuk
Reaksi manajer Man City Josep Guardiola setelah timnya ditahan imbang Tottenham Hotspur 2-2 di Etihad Stadium [AFP]

Suara.com - Pekan ini, kemenangan kembali gagal diraih Manchester City. Menjamu Tottenham Hotspur di Etihad Stadium, Minggu (22/1/2017) dini hari WIB, City harus puas berbagi poin usai bermain imbang 2-2.

Dalam laga itu, City sebenarnya unggul lebih dulu lewat gol Leroy Sane dan Kevin de Bruyne di menit 49 dan 54. Akan tetapi tiga poin yang sudah dalam genggaman lepas setelah Dele Alli dan Heung- Min Son membatalkan kemenangan The Citizens.

Hasil ini tentu sedikit membuat manajer City Josep 'Pep' Guardiola. Pasalnya, jika berhasil mempertahankan kemenangan City akan beranjak ke posisi runner-up, menggeser posisi Spurs.

Akan tetapi kenyataan berkata lain. Berbagi satu poin, City tertahan di posisi lima dengan 43 poin. Begitu pula dengan Spurs yang bertahan di posisi dua dengan 46 poin.

"Saya tidak akan menyerah...tidak akan," tukas Pep saat ditanya soal peluang City dalam persaingan perebutan gelar Liga Premier.

"Tentu saja akan sulit, tapi saat ini bukan itu yang saya pikirkan," tambahnya usai pertandingan. (Soccerway)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI