Chelsea Vs Liverpool: Lagi, Lampard - Klopp Saling Bunuh di Stamford Bridge

Syaiful Rachman Suara.Com
Sabtu, 21 September 2019 | 20:24 WIB
Chelsea Vs Liverpool: Lagi, Lampard - Klopp Saling Bunuh di Stamford Bridge
Kolase foto Frank Lampard dan Jurgen Klopp [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mason punya kesempatan. Kami melihat gambar tekel yang membuatnya tampak sangat buruk. Semoga tidak terlalu buruk," kata Lampard.

"Kami berusaha, hal baik tentang Mason adalah tekadnya. Ia akan memberikan segalanya untuk bisa bermain."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI