8 - Namun demikian, Havertz harus melakukan improvement di Liga Champions jika dia memang hijrah ke klub besar pada bursa transfer nanti. Bagaimana tidak, Havertz belum mencatatkan satu pun gol ataupun assist, dari total delapan penampilan di kompetisi antarklub paling elite Eropa itu.
11 - Sementara bicara Liga Europa, performa Havertz jauh lebih baik. Dia telah terlibat dalam 11 gol Leverkusen (enam gol dan lima assist), hanya dari sembilan pertandingan di kompetisi antarklub kasta kedua Benua Biru itu.