Sebuah pernyataan yang dibuat oleh perwakilan Giggs, yang dilaporkan di Mirror, mengatakan Giggs telah menyangkal semua tudingan.
"Giggs menyangkal semua tuduhan penyerangan yang dilakukan terhadapnya. Dia bekerja sama dengan polisi dan akan terus membantu mereka dalam penyelidikan yang sedang berlangsung."