9 Fakta-Fakta Ceko vs Inggris dan Hasil Pertandingan Euro 2021

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 23 Juni 2021 | 08:33 WIB
9 Fakta-Fakta Ceko vs Inggris dan Hasil Pertandingan Euro 2021
9 Fakta-Fakta Ceko vs Inggris dan Hasil Pertandingan Euro 2021 - Pemain sayap tim nasional Inggris Raheem Sterling merayakan golnya ke gawang Republik Ceko dalam laga pemungkas Grup D Euro 2020 di Stadion Wembley, London, Inggris, Selasa (22/6/2021) waktu setempat. (ANTARA/REUTERS/POOL/Laurence Griffith)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Inggris (4-2-3-1): Jordan Pickford, Luke Shaw, Harry Maguire, John Stones, Kyle Walker, Declan Rice, Kalvin Phillips, Raheem Sterling, Jack Grealish, Bukayo Saka, Harry Kane

Hasil Ceko vs Inggris di Euro 2021

Timnas Inggris berhasil mengalahkan Republik Ceko 1-0 dalam laga terakhir Grup D Euro 2020 di Stadion Wembley, London, Rabu (23/6/2021) dini hari WIB. Gol kemenangan Inggris dicetak oleh Raheem Sterling.

Kemenangan ini memastikan Inggris lolos ke babak 16 besar Piala Eropa 2021. Dalam babak berikutnya, Inggris akan menghadapi runner-up Grup F. Artinya, mereka terancam bertemu salah satu tim kuat di antara Prancis, Jerman atau Portugal.

Sedangkan Ceko masih harus menunggu seluruh pertandingan penyisihan grup rampung sebelum mengetahui di mana dan melawan siapa mereka akan bertanding di babak 16 besar.

Demikian fakta-fakta Ceko vs Inggris dan hasil pertandingan Euro 2021.

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI