Kisah Wes Morgan, Eks Mahasiswa Ekonomi yang Jadi Legenda Leicester City

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Senin, 16 Agustus 2021 | 11:53 WIB
Kisah Wes Morgan, Eks Mahasiswa Ekonomi yang Jadi Legenda Leicester City
Bek Leicester City Wes Morgan. OLI SCARFF / AFP

Berakhirnya kompetisi Liga Inggris musim 2020-2021 sekaligus menandai masa berakhirnya pengabdian Wes Morgan di Leicester City.

Saat itu, kontrak Wes Morgan bersama Leicester memang berakhir pada akhir musim, atau tepatnya pada Juni 2021.

“Kapten pemenang Liga Inggris Leicester City, Wes Morgan, akan pensiun pada akhir musim setelah sembilan tahun yang sangat sukses di klub,” tulis pernyataan resmi Leicester.

“Selama berkarier bersama Leicester, Wes Morgan telah mencatatkan lebih dari 750 pertandingan,” Leicester melanjutkan.

Pada pengumuman pensiun itu pula, Leicester City menobatkan Wes Morgan sebagai legenda klub.

Salah satu kisah sukses Wes Morgan ialah ketika dia membawa Leicester City menjadi juara Liga Inggris 2015-2016.

Selain itu pula, Wes Morgan juga sukses mengantarkan The Foxes meraih kampiun Piala FA pada tahun 2021.

Sebagai kapten, Wes Morgan juga telah mencatatkan 323 pertandingan bersama Leicester. Catatan itu masih ditambah dengan kontribusi 14 gol dan lima assist.

Kontributor: Muh Adif

Baca Juga: Leicester Rekrut Jannik Vestergaard dari Southampton

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI