Duet Mbappe Messi Menggila, PSG Sikat Saint-Etienne 3-1

Bangun Santoso Suara.Com
Minggu, 27 Februari 2022 | 05:36 WIB
Duet Mbappe Messi Menggila, PSG Sikat Saint-Etienne 3-1
Lionel Messi dan Kylian Mbappe merayakan gol ke gawang Lille. (Foto: AFP)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam pertandingan lain beberapa jam sebelumnya, Nice tak berhasil menjauhkan diri dari kejaran Marseille setelah ditahan seri 0-0 oleh Strasbourg,.

Hasil ini sebenarnya tak terlalu mengecewakan, mengingat Nice kehilangan dua pemain dalam laga ini setelah keduanya diganjar kartu merah.

Pertama Dante yang diusir ke luar lapangan pada menit ke-48, dan disusul Justin Kluivert pada menit ke-85.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI