3 Tanda Benjamin Mora Segera Diperkenalkan Jadi Pelatih Persib dan 4 Berita Bola Terkini

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 18 Agustus 2022 | 20:15 WIB
3 Tanda Benjamin Mora Segera Diperkenalkan Jadi Pelatih Persib dan 4 Berita Bola Terkini
Benjamin Mora saat masih melatih JDT, [MOHD RASFAN / AFP]

Suara.com - Persib Bandung santer dikaitkan dengan nama eks pelatih klub Malaysia Johor Darul Ta'zim Benjamin Mora sebagai calon kuat pengganti Robert Rene Alberts di kursi juru taktik.

Sementara upaya Manchester United untuk mendatangkan gelandang Real Madrid, Casemiro, tampaknya sulit terwujud jika mempertimbangkan sejumlah faktor.

Berikut lima berita sepak bola hits dan terkini versi Suara.com, periode Kamis (18/8/2022) :

1. 3 Tanda Benjamin Mora Segera Diperkenalkan Jadi Pelatih Persib Bandung

Benjamin Mora saat masih melatih JDT, [MOHD RASFAN / AFP]
Benjamin Mora saat masih melatih JDT, [MOHD RASFAN / AFP]

Persib Bandung santer dikaitkan dengan nama eks pelatih klub Malaysia Johor Darul Ta'zim Benjamin Mora sebagai calon kuat pengganti Robert Rene Alberts di kursi juru taktik.

Ya, hingga saat ini Persib masih belum mendapat pengganti Alberts yang mengundurkan diri setelah gagal memberi kemenangan di tiga laga awal Liga 1 2022/23.

Baca selengkapnya

2. 3 Alasan Manchester United Mustahil Datangkan Casemiro dari Real Madrid

Gelandang Real Madrid, Casemiro tampil pada laga leg kedua semifinal Liga Champions kontra Chelsea di Stamford Bridge, London, Kamis (6/5/2021) dini hari WIB. [GLYN KIRK / AFP]
Gelandang Real Madrid, Casemiro tampil pada laga leg kedua semifinal Liga Champions kontra Chelsea di Stamford Bridge, London, Kamis (6/5/2021) dini hari WIB. [GLYN KIRK / AFP]

Upaya Manchester United untuk mendatangkan gelandang Real Madrid, Casemiro, tampaknya sulit terwujud jika mempertimbangkan sejumlah faktor.

Baca Juga: Dilirik Manchester United, Casemiro Pertimbangkan Tinggalkan Real Madrid

Rencana transfer Manchester United yang berniat untuk merekrut Casemiro ini memang tengah mencuat selama beberapa hari terakhir.

Baca selengkapnya

3. Manchester United Mulai Buka Peluang Lepas Cristiano Ronaldo

Ekspresi kekecewaan penyerang Manchester United, Cristiano Ronaldo pada laga Liga Inggris kontra Brighton di Old Trafford, Manchester, Minggu (7/8/2022) malam WIB. [LINDSEY PARNABY / AFP]
Ekspresi kekecewaan penyerang Manchester United, Cristiano Ronaldo pada laga Liga Inggris kontra Brighton di Old Trafford, Manchester, Minggu (7/8/2022) malam WIB. [LINDSEY PARNABY / AFP]

Klub Liga Inggris Manchester United dikabarkan kini mulai untuk membuka peluang untuk melepas penyerang gaek Cristiano Ronaldo pada bursa transfer pemain musim panas ini.

Dikutip ANTARA dari Sky Sports, Rabu (17/8/2022), keputusan untuk melepas Ronaldo ini bisa terlaksana jika pelatih Erik ten Hag menghendaki dan mendukung langkah tersebut demi keberlanjutan Manchester United.

Baca selengkapnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI