Thom Haye Full Senyum Dapat Partner Duet di Timnas Indonesia, Darah Muda Bayern Munchen

Kamis, 10 April 2025 | 06:06 WIB
Thom Haye Full Senyum Dapat Partner Duet di Timnas Indonesia, Darah Muda Bayern Munchen
Selama menimba ilmu di Unterhaching, Krattenmacher tampil apik di tim junior dengan membuat 25 penampilan di tim U-17 dan U-19 dengan total 25 gol dan 1 assist. Catatan itu membuatnya naik ke tim utama Unterhaching, di mana Krattenmacher mencatatkan 51 penampilan dengan koleksi 5 gol dan 11 assist. (ig Laurin Ulrich)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karena penampilan apiknya di usia muda, Krattenmacher pun masuk radar federasi sepak bola Jerman (DFB) yang memasukkannya ke tim kelompok umur.

Tercatat, Krattenmacher telah tampil sebanyak 23 kali bagi Timnas Jerman kelompok umur dari U-17, U-18, U-19, hingga U-20 dengan torehan 5 gol.

Andai benar dirinya memiliki darah Indonesia, Krattenmacher kemungkinan besar akan tetap memilih Timnas Jerman, mengingat statusnya sebagai salah satu wonderkid Bayern Munchen.

Selama menimba ilmu di Unterhaching, Krattenmacher tampil apik di tim junior dengan membuat 25 penampilan di tim U-17 dan U-19 dengan total 25 gol dan 1 assist.

Catatan itu membuatnya naik ke tim utama Unterhaching, di mana Krattenmacher mencatatkan 51 penampilan dengan koleksi 5 gol dan 11 assist.

Felix Indra Jaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI