Bukan Jordi Amat, Ini 3 Pemain Keturunan yang Berpotensi Gabung Bali United

Irwan Febri Suara.Com
Kamis, 01 Mei 2025 | 11:39 WIB
Bukan Jordi Amat, Ini 3 Pemain Keturunan yang Berpotensi Gabung Bali United
Pemain Timnas Indonesia, Shayne Pattynama.(Instagram/@s.pattynama)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Rafael Struick

Rafael Struick (Instagram/afcasiancup)
Rafael Struick (Instagram/afcasiancup)

Berbeda dengan dua nama sebelumnya, Rafael Struick saat ini sedang menjalani petualangan barunya di Australia bersama Brisbane Roar.

Kepindahannya ke A-League sebenarnya bukan langkah buruk, tetapi melihat usianya yang masih sangat muda, banyak yang menyayangkan keputusannya meninggalkan Eropa terlalu cepat.

Seiring waktu, performa Struick di Australia mulai menurun, dan spekulasi mengenai potensi kepulangannya ke Indonesia pun menguat.

Bali United disebut-sebut sebagai destinasi ideal jika ia memutuskan pulang kampung. Selain bisa menambah jam terbang, Struick juga akan lebih mudah dipantau pelatih Timnas U-23 dan senior apabila bermain di kompetisi domestik.

Ketiga nama di atas merupakan aset berharga bagi sepak bola Indonesia. Jika Bali United mampu mendatangkan salah satu dari mereka, kekuatan skuad Serdadu Tridatu bisa semakin solid sekaligus meningkatkan daya tarik Liga 1 secara keseluruhan.

Kontributor: Eko

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI