Piala Presiden 2025: Oxford United Kirim Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia

Jum'at, 11 Juli 2025 | 05:30 WIB
Piala Presiden 2025: Oxford United Kirim Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia
Oxford United membagikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia saat mengikuti Piala Presiden 2025. [Dok Piala Presiden]

Meski demikian, cederanya Ole Romeny dan Marselino Ferdinan membuat suporter Timnas Indonesia khawatir.

Sebab, tim Merah Putih harus menghadapi babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026, Oktober mendatang.

Jumpa Port FC

Usai kemenangan telak tersebut, Oxford United dipastikan lolos ke final dan Port FC pada final Piala Presiden 2025.

Gol kemenangan Oxford United masing-masing dicetak oleh Przemyslaw Placheta pada menit ke-13, Ole Romeny (15'), Snowden L (45+'), dan O'Donkor (70').

Pertandingan pun berjalan timpang. Oxford United lebih banyak mendominasi pertandingan, dengan penguasaan bola 61 persen berbanding 39 persen.

Arema FC sering kali memanfaatkan skema serangan balik, tetapi begitu sulit untuk bisa menjamah kotak penalti Oxford United. Bahkan, dilansir dari Sofascore, skuat Singo Edan tidak mampu melepaskan satu pun tendangan ke gawang.

Hasil ini membuat Oxford United menjadi juara Grup A dengan perolehan poin sempurna, karena mengalahkan Liga Indonesi All Stars dan Arema FC.

Baca Juga: Gerald Vanenburg: Timnas Indonesia U-23 Tak Butuh Uji Coba

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI